Warga Desa Teluk Pandan Ucapkan Terimakasih Ke Ketua DPRD Kutim

oleh -380 views
Joni, Tinjau Beberap Wilayah Kecamatan Teluk Pandan Melihat Aspirasinya
Ketua DPRD Kutim, Joni. Sos., di temani warga saat tinjau beberap lokasi aspirasinya.

Teluk Pandan Kecamatan Teluk Pandan, merupakan salah satu daerah pemilihan yang mengangkat Joni, S.Sos., menjadi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kutai Timur (Kutim)

Disela-sela kesibukannya, Ketua DPRD Kutim, Joni, S. Sos.,menyempatkan diri untuk melihat langsung beberapa aspirasi yang telah terealisasi di wilayah Desa Teluk Pandan, Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Kutai Timur(Kutim)

Baca Juga :  Ketua DPRD Kutim Tinjau Pekerjaan Semenisasi di Desa Masalap Raya

dalam kesempaten tersebut Ketua DPRD Kabupaten Kutai Timur menyampaikan, “Alhamdulillah, pada sore hari ini kita ngecek semenisasi di beberapa Rt di kecamatan Teluk Pandan, mudah-mudahan ini bisa bermanfaat untuk masyarakat,” tutur Joni. pada Kamis (03/11/2022).

Saat bertemu warga kecamatan teluk pandan, yang lokasinya berada disekitar jalan yang disemenisai, mengucapkan terima kasih, karena selama ini kami sangat kesulitan apabila di musim hujan untuk beraktivitas, kami  merasa sangat bersyukur mendapatkan aspirasi peningkatan badan jalan dari Bapak Joni, Ucap salah satu warga setempat

Baca Juga :  Tingginya Debit Air di Bengalon BPBD Kutim Terjunkan Personilnya

“Sekali lagi mengucapkan banyak terima kasih kepada bapak dewan kami, pak Joni, yang mana telah memberikan aspirasinya diwilayah kami, ada peningkatan jalan semenisasi,” ungkapnya.

Baca Juga :  Faizal Rachman Minta Pemerintah Penuhi SPM di Bidang Pendidikan

Politisi dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP) tersebut, mengungkapkan dirinya akan terus memberikan yang terbaik untuk masyarakat di Dapil 2 tempat ia terpilih pada pemilu Legislatif lalu.

“Tentunya, saya akan terus memberikan yang terbaik untuk masyarakat yang menjadi daerah pemilihan saya,” pungkas Joni. (Bk*1)